Procedure (Prosedur)
Ciri Umum:
(a) Tujuan Komunikatif Teks:
Memberi petunjuk tentang cara melakukan sesuatu melalui
serangkaian tindakan atau langkah.
(b)
Struktur Teks/Generic structure
ü Aim/Goal; Tujuan kegiatan
ü Materials; Bahan-bahan
Note: Materials are not required for all
Procedure text
ü Steps; Langkah-langkah.
(c)
Ciri Kebahasaan:
Menggunakan:
· pola kalimat imperative, misalnya,
Cut, Don’t mix, dsb.
· action verbs, misalnya turn, put, don’t, mix,
dsb.
· connectives untuk mengurutkan kegiatan, misalnya then,
while, dsb.
adverbials untuk menyatakan rinci waktu, tempat, cara yang
akurat, misalnya for five minutes, 2 centimetres from the top,
Example of the structure of the text
Tujuan
(Goal)
|
How
to Make a Cheese Omelet
|
Bahan
(Material)
|
Ingredients
1 egg, 50 g cheese, ¼ cup milk, 3 tablespoons
cooking oil, a pinch of salt and pepper
Utensils
Frying pan, fork, spatula, cheese
grater, bowl, plate
|
Langkah-langkah
(Step)
|
Method
|
إرسال تعليق